Search

Hobi Unik Arifin Ilham, Berzikir Bersama Burung

Ayah dua anak itu mempunyai hobi yang tak biasa. Ia sering memberi makan, bercanda bahkan melantunkan untaian tasbih saat sedang bersama burung yang dipeliharanya dengan penuh kasih sayang.

Terlihat akrab, Arifin Ilham senang mengajak berbicara burung jenis Lovebird itu. Seolah mengikuti, burung tersebut pun membalas dengan berkicau merdu.

“Tuh, burung aja senang sama orang berzikir. Karena dia berzikir. ‘Sayangi yang di bumi, maka yang dilangit menyayangi kita.’ Burung selalu bertasbih kepada Allah. Maka jagalah, rawatlah dengan baik,” papar Arifin Ilham.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2CX15Dp

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Hobi Unik Arifin Ilham, Berzikir Bersama Burung"

Post a Comment

Powered by Blogger.