Search

Setelah Membuat Mewek Ibu Penjual Pisang, Baim Wong Beri Hadiah Rp 10 Juta

Liputan6.com, Jakarta - Kelakuan Baim Wong yang jail saat membuat vlog bukan saja dilakukan pada istrinya beberapa waktu lalu. Tapi ia juga melakukannya pada masyarakat umum.

Seperti baru-baru ini, Baim Wong berpura-pura menjadi orang gila. Vlog ini menjadi trending di YouTube, lantaran suami Paula Verhoeven membagi-bagikan uang kepada orang yang peduli dengannya, salah satunya Nenty, penjual pisang.

Kala itu, Baim Wong yang berjalan tanpa pakaian menghampiri Nenty yang sedang berjualan pisang di tepi jalan. Merasa kasihan pada Baim, dia memberikan sesisir pisang. 

Melihat kebaikan ibu penjual pisang, Baim Wong memberikan sejumlah uang. Ibu itu menangis saat menerimanya, Baim pun memberi pelukan.

Rupanya, Baim Wong ingin memberikan uang lebih pada ibu tersebut. “Penjual pisang mah pasti untungnya enggak banyak ya. Mungkin dia ada satu cita-cita yang dia mau tapi enggak terwujud. Nah mungkin kita bisa bantu,” ujar Baim Wong.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2sLfbls

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Setelah Membuat Mewek Ibu Penjual Pisang, Baim Wong Beri Hadiah Rp 10 Juta"

Post a Comment

Powered by Blogger.