Search

Priyanka Chopra - Nick Jonas Umumkan Pertunangan lewat Kalimat Romantis

Liputan6.com, Mumbai - Akhirnya terjawab sudah semua isu yang berembus tentang kabar pertunangan Priyanka Chopra dan Nick Jonas. Pasangan ini telah mengumumkan bahwa keduanya memang benar telah bertunangan.

Priyanka Chopra dan Nick Jonas mengabarkan hal ini lewat satu unggahan yang istimewa, pada Sabtu (18/8/2018). Unggahan ini, diberi tag lokasi di Mumbai, India. 

Pasangan yang berselisih umur satu dekade itu membagikan satu foto yang sama. Yakni foto yang memperlihatkan keduanya dengan wajah berdekatan.

Priyanka Chopra tampak meletakkan tangannya di dada Nick Jonas. Ia memperlihatkan sebuah cincin dengan berlian berukuran besar yang melingkari jari manisnya.

* Update Terkini Asian Games 2018 Mulai dari Jadwal Pertandingan, Perolehan Medali hingga Informasi Terbaru dari Arena Pesta Olahraga Terbesar Asia di Sini.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2MYWgMv

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Priyanka Chopra - Nick Jonas Umumkan Pertunangan lewat Kalimat Romantis"

Post a Comment

Powered by Blogger.