Search

Pesawat Lion Air PK-LQP Jatuh, Aiman Ricky Simpan Trauma

Liputan6.com, Jakarta - Kecelakaan pesawat Lion Air JT610  atau Lion Air PK-LQP yang jatuh di Tanjung Karawang, Jawa Barat, Senin (29/10/2018) lalu mengakibatkan banyak korban. Rupanya, Aiman Ricky menyimpan kisah mengenai Lion Air.

Di hari yang sama dengan kejadian pesawat Lion Air PK-LQP, Aiman Ricky yang tengah berada di Singapura harus pulang ke Indonesia. Jauh sebelumnya, ia sudah membeli tiket untuk pulang pergi.

Mendengar kabar jatuhnya pesawat Lion Air PK-LQP, pesinetron ini sempat mengalami ketakutan. Namun, beberapa temannya bisa menenangkan dirinya.

"Aku tanya sama temen-temen, gimana nih tetap naik Lion atau beli tiket baru? Ada temen yang bikin aku tenang, dia bilang, 'Kalau udah ajal mah dimana aja bisa meninggal'," terangnya kepada Liputan6.com, Epicentrum, Jakarta Selatan, Selasa (6/11/2018).

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2yZa7gK

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pesawat Lion Air PK-LQP Jatuh, Aiman Ricky Simpan Trauma"

Post a Comment

Powered by Blogger.