Search

Kebakaran Dahsyat di California, Rumah Gerard Butler Hangus Terbakar

Meski kehilangan rumahnya, tapi Gerard Butler tak ingin berlarut-larut dalam kesedihan. Ia menyempatkan diri untuk berterima kasih kepada para petugas pemadam kebakaran yang telah berjibaku menjinakkan api.

"Sangat terinspirasi oleh keberanian, semangat, dan pengorbanan para petugas pemadam kebakaran. Terima kasih @LAFD. Jika kalian bisa, dukunglah para pria dan wanita pemberani ini di http://SupportLAFD.org," tulisnya. 

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2zNSLTG

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kebakaran Dahsyat di California, Rumah Gerard Butler Hangus Terbakar"

Post a Comment

Powered by Blogger.