Liputan6.com, Jakarta - Femmy Permatasari telah melepas status jandanya. Ia telah dinikahi oleh kekasih hatinya, Alfons Martinus, pada Kamis (14/3/2019) di Selandia Baru.
Kebetulan, dua hari setelah hari bahagia Femmy Permatasari, dua masjid di Selandia Baru, yakni masjid Al Noor di Christchurch, dan Masjid Linwood, diserang oleh empat orang teroris.
Dalam peristiwa itu, lebih dari 40 umat muslim yang sedang menunaikan salat Jumat, tewas akibat tembakan membabi-buta dari para teroris. Bahkan juga ada dua WNI yang diketahui menjadi korban cedera.
Aksi terorisme di Selandia Baru tentunya membuat keadaan sekitar panik, tak terkecuali Femmy Permatasari. Beruntung, dirinya dan suami berada sangat jauh dari lokasi kejadian.
from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2ubNGCpBagikan Berita Ini
0 Response to "Femmy Permatasari Gagal Bulan Madu Karena Aksi Terorisme di Selandia Baru"
Post a Comment