Search

Sheila On 7 Menyesalkan Penyetopan Konser di Yogyakarta

Adam pun menyatakan bahwa peristiwa tersebut sangat merugikan dirinya serta para personel Sheila On 7 yang lain: Duta, Eross, dan Brian.

"Kan kesannya disetop polisi karena apa? Diperlakukan seperti itu kan merugikan Sheila On 7. Ya, merugikan penonton iya, tapi nama yang tercoreng kan Sheila On 7," Adam mengutarakan.

Diketahui dalam sebuah keterangan oleh akun TnM, dihentikannya penampilan Sheila On 7 lantaran penampilan mereka sudah lewat dari jam 11 malam. Hal itu sudah merupakan peraturan khusus dari pemerintah setempat.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Gosip Terbaru Dunia Hiburan Indonesia Dan Luar Negeri kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2EPHNBv

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Sheila On 7 Menyesalkan Penyetopan Konser di Yogyakarta"

Post a Comment

Powered by Blogger.