Di Amerika Serikat, ada rumah yang disensor oleh Google Maps lantaran telah menjadi lokasi penculikan yang menyeramkan. Ariel Castro adalah pelaku penculikan di kawasan Cleveland, Ohio tersebut.
Tiga orang wanita jadi korban penculikan Castro dan disekap di rumahnya antara tahun 2002 hingga 2004.
Salah satu wanita akhirnya melarikan diri dan memberi tahu polisi. Castro di penjara seumur hidup akibat menculik tiga wanita tersebut.
Namun, baru satu bulan dipenjara ia memilih untuk mengakhiri hidup dengan cara gantung diri.
from Berita Internasional, Sains, Feature, Kisah Inspiratif, Unik, dan Menarik Liputan6 kalo berita kurang lengkap buka link di samping https://ift.tt/2PdcYrSBagikan Berita Ini
0 Response to "Terlihat Buram, 8 Lokasi Ini Dirahasiakan oleh Google Maps?"
Post a Comment