Search

Hewan Eksotis Burung Unta Jadi Menu Sahur Ramadan Kaum Duafa di Pakistan

Entah kenapa, momen buka puasa selalu terasa lebih istimewa dan dinanti sepanjang bulan Ramadan. Mungkin karena di momen ini semua keluarga bisa berkumpul dan berbagi keceriaan sebelum lanjut salat Tarawih.

Sebelum berbuka, ngabuburit tentu menjadi hal yang tak boleh terlewatkan. Bahkan saat ini ngabuburit menjadi lifestyle yang menyatukan beragam orang di sudut kuliner di tepi jalan atau foodcourt dan mal-mal.

Umumnya, ngabuburit diisi dengan berburu jajanan, es, hingga makanan berat yang akan disajikan berbuka puasa. Kalau di Indonesia sih menu-menu semacam es blewah, es cincau, es kelapa muda, bakso, kolak, dan lain sebagainya menjadi andalan beberapa wilayah. Tapi, kira-kira bagaimana ya menu buka puasa di belahan dunia lain?

Kabarnya, ada beberapa menu istimewa nan unik yang kerap diburu dan disajikan sebagai menu utama buka puasa. Dikumpulkan dari berbagai sumber, inilah beberapa menu tersebut:

Let's block ads! (Why?)

from Berita Internasional, Sains, Feature, Kisah Inspiratif, Unik, dan Menarik Liputan6 kalo berita kurang lengkap buka link di samping http://bit.ly/2VjdYCM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Hewan Eksotis Burung Unta Jadi Menu Sahur Ramadan Kaum Duafa di Pakistan"

Post a Comment

Powered by Blogger.