Search

Ramai Soal Kapten Vincent Raditya, Ini 4 Cara Agar Lisensi Terbang Bisa Kembali

Liputan6.com, Jakarta - Lewat kanal YouTube, Vincent Raditya membenarkan jika izin terbangnya dicabut oleh Kementerian Perhubungan. Sebelumnya, banyak orang yang menanyakan tentang kebenaran kabar tersebut.

Vincent Raditya yang berprofesi sebagai pilot maskapai Batik Air itu ramai menjadi perbincangan akibat aksi nekatnya, berujung pencabutan izin terbang oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub).

Sejumlah selebritas bahkan ia ajak untuk menikmati pemandangan Jakarta dan sekitarnya. Namun, di tengah-tengah penerbangan ia melakukan Zero Gravity yang membuat banyak orang heboh.

Sebut saja Master Limbad. Kala merasakan Zero Gravity, ia sempat teriak karena ketakutan. Video Vincent Raditya dan Limbad hingga saat ini telah ditonton hingga 10 juta kali.

Lalu, bagaimana caranya agar Pilot Vincent bisa mendapatkan kembali lisensi terbangnya. Seperti dikutip dari laman work.chron.com, Rabu (29/5/2019), berikut 4 ketentuan dari Federal Aviation Administration (FAA) agar lisensi penerbangan bisa didapatkan kembali:

Let's block ads! (Why?)

from Berita Internasional, Sains, Feature, Kisah Inspiratif, Unik, dan Menarik Liputan6 kalo berita kurang lengkap buka link di samping http://bit.ly/2HGvOqG

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ramai Soal Kapten Vincent Raditya, Ini 4 Cara Agar Lisensi Terbang Bisa Kembali"

Post a Comment

Powered by Blogger.